Kumpulan Berita
Tim Basarnas tengah menyiapkan skema pengangkatan diduga bangkai KMP Tunu Pratama Jaya di Selat Bali.
Tim Basarnas melakukan pencarian korban KMP Tunu Pratama Jaya meluas hingga ke area selatan, tepatnya di Alas Purwo di pesisir selatan Banyuwangi. Usai menemukan barang-barang seperti dua buah pelampung.
Sebanyak dua jenazah tambahan korban KMP Tunu Pratama Jaya yang tenggelam sudah teridentifikasi oleh tim DVI Polri.
Basarnas belum memiliki alat sonar untuk mencari titik lokasi kapal yang tenggelam.
Proses pencarian korban KMP Tunu Pratama Jaya bisa diperpanjang.
Tim SAR gabungan berhasil menemukan satu jenazah di sektor 3 pencarian korban kapal yang tenggelam di Selat Bali tersebut.
Pencarian hari ketiga kapal tenggelam di Selat Bali mulai memunculkan hasil. Sebuah objek diduga bangkai KMP Tunu Pratama Jaya yang tenggelam di Selat Bali ditemukan pada kedalaman 40 - 60 meter.
Sebanyak 22 penyelam disiapkan tim pencari gabungan untuk pencarian korban KMP Tunu Pratama Jaya di Selat Bali. Para penyelam ini dikerahkan untuk menyisir bawah laut di sekitar titik dimana KMP Tunu Pratama Jaya tenggelam.