Kumpulan Berita
Dua polisi jadi tersangka penyiraman air keras ke penyidik KPK Novel Baswedan. Keduanya ditahan di Rutan Polda Metro Jaya.
Argo mengatakan, penyidik juga telah memeriksa 37 saksi sebelum mengamankan RM dan RB di Cimanggis, Depok, Jawa Barat.
Aparat Bareskrim Polri menangkap pelaku penyiraman air keras terhadap penyidik senior KPK, Novel Baswedan.
Sepanjang tidak ada TGPF independen, kubu Novel Baswedan ragu teror penyiraman air keras bakal diungkap Kapolri dan Kabareskrim.
"Jangan sampai Kapolri tidak mematuhi perintah Presiden," kata peniliti ICW terkait kasus Novel Baswedan.
Kadiv Humas Polri Irjen M Iqbal menyatakan pengungkapan kasus penyiraman terhadap Novel Baswedan tinggal menunggu waktu.
Polri telah menargetkan pengungkapan kasus Novel Baswedan dengan tidak akan memakan waktu berbulan-bulan lagi.
Kasus penyiraman air keras ke penyidik KPK Novel Baswedan sudah 2 tahun lebih belum mampu diungkap oleh Polri.