Kumpulan Berita
Dalam rumah dua lantai yang terbakar itu berisi belasan orang dari empat kepala keluarga.
Dua orang pasangan suami istri (pasutri) berinisial AN (27) dan AY (25) menjadi korban kebakaran yang melahap rumah dua lantai miliknya.
Gudang SMPN 3 Depok Terbakar, 6 Damkar Dikerahkan
Ia menambahkan, seluruh pasien RS berhasil dievakuasi ke point assembbly (titik kumpul).
Puluhan pasien yang sempat dievakuasi dari RS Hermina Depok sudah dapat kembali ke ruang perawatan.
Api yang muncul dari lantai 5 Rumah Sakit Umum (RSU) Hermina Depok berasal dari bagian pantry.
Belasan unit pemadam kebakaran dikerahkan untuk menjinakkan api dalam kebakaran Rumah Sakit (RS) Hermina Depok.
Kebakaran melanda Rumah Sakit (RS) Hermina di Jalan Siliwangi, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok.