Kumpulan Berita
"Terjadi kebakaran pada rumah tinggal pukul 20.35," tulis laman Twitter @humasjakfire.
Wakil Camat Jatinegara, Endang Kartika menjelaskan pemindahan sudah dapat dilakukan terhitung hari Senin ini
Pada siang hari ini, warga mendapat bantuan dari Wali Kota jakarta timur, mereka akan memperoleh bantuan sebanyak 220 kasur.
"Situasi pemadaman selesai," cuit akun twitter BPBD Jakarta @BPBDJakarta."Situasi pemadaman selesai," cuit akun twitter BPBD Jakarta @BPBDJakarta sebagaimana dilansir dini hari.
Kebakaran melanda rumah tinggal di Perumahan Mutiara Gading Timur, Mustika Jaya, Kota Bekasi.
Proses pemadaman api sempat terhambat listrik yang masih menyala.
Penyebab kebakaran diduga karena tersambar petir.
Kebakaran terjadi area SPBU di Jalan KRT Radjiman Rawa Badung, Cakung, Jakarta Timur, pada Jumat (21/5/2022).