Kumpulan Berita
Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) memperpanjang operasi pencarian terhadap tiga WN asal Spanyol yang menjadi korban tenggelamnya KM Putri Sakinah di perairan Labuan Bajo.
Rentetan kecelakaan kapal tongkang batu bara menabrak jembatan Ampera di Sungai Musi meresahkan masyarakat. Pemerintah pun diminta turun tangan untuk melakukan evaluasi menyeluruh terhadap izin pelayaran.
Sebanyak 37 orang dilaporkan hilang setelah sebuah kapal terbalik di sungai di provinsi Kasai, Republik Demokratik Kongo (RD Kongo) bagian selatan, kata pihak berwenang pada Senin (1/12/2025).
Kapal motor KM Doa Ibu mengalami mati mesin saat berlayar di sekitar perairan Pulau Laki, Kepulauan Seribu Selatan, pada Senin (23/6/2025).
Tim SAR gabungan berhasil menemukan seorang nelayan yang hilang akibat Kapal trol tabrakan dengan kapal pompong di Togok Parit 9, Pangkalan Babu.
Peristiwa yang terjadi di kawasan Lamongan Integrated Shorebase (LIS), Desa Kemantren, Kecamatan Paciran ini diduga dipicu oleh masalah pada mesin kapal.
Kapal TB Mega 09 yang sedang menarik tongkang dilaporkan tenggelam di perairan Selat Sunda pada Minggu (2/2/2025) pukul 08.24 WIB.
Adapun enam ABK yang sebelumnya dilaporkan hilang kini berhasil dievakuasi.