Kumpulan Berita
Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi meminta masyarakat bertukar gagasan dalam membangun sistem transportasi yang berbasis data dan ilmu pengetahuan.
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat mulai melakukan inspeksi keselamatan armada bus di lokasi pool bus jelang Nataru 2025/2026. Hal ini menjadi target penyelenggaraan nataru tahun ini.
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan menambah kapasitas penerbangan selama periode libur panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026.
Kemenhub berencana memberikan rumah subsidi dan beasiswa hingga perguruan tinggi bagi anak sopir truk sebagai bagian dari upaya menanggulangi truk ODOL. Program ini bertujuan meningkatkan kesejahteraan dan mengurangi pelanggaran.
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) kembali membuka Program Magang Nasional 2025 yang ditujukan bagi lulusan baru perguruan tinggi, mulai jenjang Diploma hingga Sarjana.
Untuk mengurangi jumlah dan fatalitas kecelakaan lalu lintas yang melibatkan kendaraan ODOL diperlukan upaya digitalisasi dan integrasi antar para pemangku kepentingan.
Kemenhub akan membangun Kereta Api Perkotaan Surabaya-Sidoarjo (SRRL) sepanjang 20 km dengan pinjaman Rp4,4 triliun dari Jerman. Proyek ini diharapkan mengurangi emisi, meningkatkan aksesibilitas, dan mendukung pertumbuhan ekonomi.
Kemenhub menemukan 23 bus tidak laik jalan di momen libur panjang peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.