Kumpulan Berita

kemensos


Nasional
1 June 2025

Longsor Gunung Kuda, Kemensos Berikan Santunan 17 Korban Meninggal

Sebanyak 17 orang meninggal dunia dan beberapa lainnya mengalami luka-luka.

Nasional
24 May 2025

Tujuan Sekolah Rakyat, Kemensos: Presiden Ingin Memulyakan Orang Miskin

Presiden tujuannya adalah memuliakan orang-orang miskin dan memotong transmisi kemiskinan. Silakan orang kaya sekolah di sekolah-sekolah yang sesuai dengan keinginan mereka

Jateng
10 May 2025

550 Warga Brebes Mengungsi Akibat Tanah Bergerak, Bantuan Terus Didistribusikan

Kementerian Sosial (Kemensos) mengirim bantuan untuk para korban bencana tanah bergerak di Brebes, Jawa Tengah yang terjadi sejak 17 April 2025.

Nasional
18 March 2025

10 Tokoh Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Ada Soeharto hingga Gus Dur

Kemensos bersama Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Pusat (TP2GP) membahas pengusulan calon Pahlawan Nasional tahun 2025.

Hot Issue
Kamis 27 Februari 2025 00:35 WIB

Ini Link Resmi Kemensos untuk Cek Penerima Bansos Maret 2025

Ini link resmi Kemensos untuk cek penerima bansos Maret 2025.

Nasional
Selasa 18 Februari 2025 15:43 WIB

Mensos Bilang Penyaluran Bansos Sudah 90% Jelang Ramadhan

Mensos Saifullah Yusuf atau Gus Ipul menegaskan penyaluran bantuan sosial (bansos) sudah 90% menjelang bulan suci Ramadhan

Nasional
Senin 17 Februari 2025 16:52 WIB

Ada Warga Terima Bansos 15 Tahun, Mensos: Jangan Membuat Mereka Nyaman!

Jangan membuat mereka nyaman dan demotivasi. Selama ini ada 15 tahun yang menerima Bansos, 10 tahun yang menerima Bansos. Itu namanya membuat orang nyaman.

Nasional
Jum'at 14 Februari 2025 15:40 WIB

Prabowo Terbitkan Inpres DTSEN, Penyaluran Bansos Jadi Tepat Sasaran

Presiden Prabowo Subianto telah menerbitkan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 4 Tahun 2025 tentang Data Tunggal Sosial dan Ekonomi Nasional (DTSEN).