Kumpulan Berita
Lompatan kenaikan elektabilitas Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut 2 Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak kian melesat.
Pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Jawa Timur nomor urut dua, Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak membeberkan prestasi dan keberhasilan saat memimpin pemerintahannya.