Kumpulan Berita
KKP menyusun regulasi Indikasi Geografis (IndiGeo) untuk melindungi produk kelautan Indonesia dari klaim asing, memperkuat daya saing, dan mendorong pembangunan ekonomi biru inklusif dan berkelanjutan.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan proyek pembangunan pelabuhan di Cilincing, Jakarta Utara, telah berizin. KKP akan mengawasi ketat proyek tersebut untuk mencegah penyelewengan dan memastikan tanggung jawab terhadap lingkungan. Proyek ini telah melalui proses perizinan panjang sejak 2010.
Komisi IV DPR RI akan meminta penjelasan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terkait tanggul beton yang berada di kawasan pesisir Cilincing, Jakarta Utara.
KKP menggagas LPH khusus perikanan untuk percepat sertifikasi halal UMKM. Ini membuka peluang ekspor ke UEA & Arab Saudi, seiring meningkatnya permintaan produk halal global. Target one-stop service di 2026.
KKP inisiasi Lembaga Pemeriksa Halal (LPH) khusus perikanan untuk dorong sertifikasi UMKM dan daya saing ekspor. Target 2026, layanan one-stop service. Jamin mutu produk sesuai UU Jaminan Produk Halal.
Presiden Prabowo Subianto mendorong masyarakat mengonsumsi ikan sebagai asupan protein utama. Komoditas perikanan juga lebih terjangkau dibanding asupan lainnya.
KP) terus meningkatkan dan memperkuat peran pelabuhan perikanan sebagai beranda subsektor perikanan tangkap.
Direktorat Jenderal Penataan Ruang Laut (Ditjen PRL) akan melakukan evaluasi di bidang pertambangan.