Kumpulan Berita
Insiden ini terjadi setelah Korut menembakkan 80 artileri ke laut pada Kamis, (3/11/2022) malam.
Ini merupakan yang terbaru dalam rangkaian tindakan "tanggapan" Korea Utara dalam empat hari terakhir.
Korea Utara kembali meluncurkan enam buah rudal ke laut pada hari Kamis (3/11/2022)
Warga di tiga wilayah Jepang telah diperintahkan berlindung.
Ini menjadi bukti lebih lanjut bahwa bahkan persenjataan artileri konvensional Moskow telah berkurang.
Kemudian Pyongyang menembakkan enam rudal lagi dan rentetan 100 peluru artileri.
Peluncuran ini memicu sirene serangan udara di Korea Selatan.
Ini pertama kalinya rudal Korea Utara mendarat di dekat wilayah Korea Selatan.