Kumpulan Berita

Korsel


International
10 July 2024

Presiden Korsel: Perdagangan Senjata Korut-Rusia Merupakan Ancaman Global

Yoon singgah di Hawaii dalam perjalanannya ke Washington untuk menghadiri pertemuan puncak KTT NATO.

International
8 July 2024

Korsel Dituding Beli Drone dari Polandia untuk Perluas Hubungan Pembelian Senjata

Polandia menyoroti keefektifan drone yang terbukti dalam pertempuran dan harganya yang relatif murah.

International
8 July 2024

Saudari Kim Jong Un Tuduh Latihan Militer Korsel di Perbatasan Sebagai Provokasi Tak Termaafkan

Sebelumnya Korut mengkritik latihan militer gabungan yang dilakukan Korsel, Jepang dan AS.

International
1 July 2024

Gelar Latihan Militer Gabungan, Korea Utara Sebut Korsel, AS dan Jepang Sebagai NATO Versi Asia

Latihan tersebut dirancang pada pertemuan puncak tiga pihak di Camp David pada tahun lalu.

International
29 June 2024

Orangtua di Korsel Memilih Dikurung di Sel, Ada Apa?

Orangtua di Korsel memilih dikurung di sel lantaran memiliki anak yang telah menarik diri dari lingkungan masyarakat.

 

International
27 June 2024

Korea Utara Klaim Berhasil Uji Coba Kembangkan Rudal Berhulu Ledak Ganda, Langsung Dibantah Korsel

Kantor media pemerintah KCNA pada Kamis (27/6/2024) mengatakan ji coba tersebut dilakukan pada Rabu (26/6/2024).

International
26 June 2024

Militer Korea Selatan Sebut Rudal Korea Utara Meledak di Udara Setelah Diluncurkan

Kepala Staf Gabungan Korea Selatan mengatakan rudal tersebut diluncurkan dari dekat ibu kota, Pyongyang.

 

 

International
25 June 2024

Kebakaran Pabrik Baterai Lithium Tewaskan 22 Orang, Presiden Korsel Sambangi TKP

Kebakaran dan serangkaian ledakan melanda pabrik yang dijalankan oleh produsen baterai utama Aricell di Hwaseong.