Kumpulan Berita
MS (Melody Sharon), seorang ibu rumah tangga berusia 31 tahun, ditetapkan sebagai tersangka atas penganiayaan yang dilakukan terhadap suaminya, AG (Alvon Gunawan).
Seorang pria terduga pelaku penjambretan nyaris menjadi korban aksi main hakim sendiri setelah dikepung massa di Jalan Gunung Sahari Raya, Sawah Besar, Jakarta Pusat.
Rekaman CCTV berhasil merekam aksi komplotan pencuri mobil pick-up yang terparkir di Jalan Pahlawan, Bogor Selatan, Kota Bogor.
Lima pelaku begal motor yang mengaku polisi ditangkap aparat kepolisian setelah melakukan aksi pembegalan terhadap seorang driver ojol di kawasan Simpang Empat Lubeg, Kota Padang. Aksi tersebut terekam CCTV.
Seorang pria di Desa Beleka, Gerung, Lombok Barat, nekat menyiramkan campuran bahan bakar minyak (BBM) dan oli ke ruangan tamu kantor desa. Aksi pria berinisial SR ini membuat pegawai desa, terutama ibu-ibu, panik dan histeris.
Sebanyak 4.738 lampu penerangan jalan umum (PJU) yang ada di Tangerang Selatan (Tangsel) diperbaiki.
Tertangkap basah tengah membobol sebuah kamar kos, seorang penjaga indekos di kawasan Sawah Besar, Jakarta Pusat, menangis ketakutan.
Penerangan di gang-gang kecil dilakukan untuk mendukung aktivitas warga, mencegah tindak kriminal dan meningkatkan rasa aman.