Kumpulan Berita
Lalu lintas di putaran Imigrasi Jalan Daan Mogot KM 14 Kalideres, Jakarta Barat macet pagi ini, Senin (20/1/2025). Hal itu disebabkan adanya truk kontainer yang mengangkut alat berat mogok.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan (Dishub) mengklaim angka kemacetan di Jakarta sepanjang 2024 menurun 10 persen menjadi 43 persen dari 53 persen tahun sebelumnya.
Peringkat Jakarta naik menjadi kota nomor 7 termacet di dunia.
Pohon tumbang dikabarkan menutupi sebagian jalur Jakarta Outer Ring Road (JORR) di dekat exit Tol Cakung Barat arah Rorotan, Minggu (5/1/2025) sore.
Rekayasa arus lalu lintas (lalin) berupa contraflow di ruas Tol Jagorawi Gunung Putri KM Putri KM 21+850 sampai Cipayung KM 11+700.
Ketujuh titik itu merupakan pusat keramaian dan pintu masuk ke Kota Bandung.
Menurutnya, distribusi lalu lintas meninggalkan Jabotabek menuju ketiga arah yaitu mayoritas sebanyak 548.347 kendaraan (46,9%) menuju arah Timur
Sebuah truk mengalami pecah ban di dekat Halte Buaran, Jalan I Gusti Ngurah Rai, Jakarta Timur, Kamis (19/12/2024) malam.