Kumpulan Berita
Hujan yang terus mengguyur wilayah DKI Jakarta sejak pagi hari berdampak pada kemacetan panjang di ruas Jalan Salemba Raya, Jakarta Pusat, Kamis (22/1/2026).
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyebut tingkat konektivitas TransJakarta telah mencapai 92 persen. Namun, ia menyoroti tingkat pemanfaatan layanan tersebut yang masih tergolong rendah.
Lalu lintas menuju kawasan wisata Puncak, Cisarua, Bogor mengalami peningkatan, pada momen libur panjang akhir pekan, Sabtu (17/1/2026).
Arus lalu lintas kendaraan wisatawan yang memasuki Kota Bandung, Jawa Barat, mengalami kepadatan dan kemacetan panjang menjelang libur panjang perayaan Isra Mi?? raj. Kepadatan terpantau di Gerbang Tol Pasteur, pada Kamis (15/1/2026) malam.
Hujan mengguyur kawasan Jakarta Selatan pada Rabu (14/1/2026). Kondisi ini membuat sejumlah titik jalanan padat, salah satunya di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan.
Musim hujan sering kali menjadi tantangan tersendiri bagi para pengguna angkutan umum. Banyak pekerja dan pelajar menggunakan transportasi umum sebagai alternatif untuk berangkat bekerja maupun sekolah.
Hujan deras yang mengguyur seluruh wilayah Jakarta pada pagi hari ini, Senin (12/1/2026), menyebabkan arus lalu lintas di Kebayoran Lama, Jakarta Selatan padat merayap.
Kepadatan arus lalu lintas terjadi di Jalan Boulevard atau yang lebih dikenal sebagai kawasan Grand Depok City (GDC), Kota Depok, Jawa Barat.