Kumpulan Berita
TNI dan Polri sepakat akan melakukan pendekatan terhadap masyarakat agar mau mengembalikan 11 senjata api milik korban Helikopter MI-17.
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto didampingi Kapolri Jenderal Pol Idham Azis menghadiri upacara militer penyerahan jenazah.
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menerima kunjungan Panglima Angkatan Tentera Malaysia.
Panglima TNI menegaskan, rakyat ingin melihat kekuatan besar yang dimiliki oleh Indonesia yaitu kekuatan vertikal bisa bersatu.
Panglima TNI menyampaikan bahwa dalam suasana perayaan Natal, terjadi musibah dan bencana alam di beberapa daerah di Indonesia.
Kegiatan diawali Panglima TNI dan Kapolri dengan melaksanakan Rapat Koordinasi di Mapolda NTT.
Panglima TNI mengucapkan terima kasih dan mengapresiasi Banser yang turut mengamankan Natal di Semarang, Jateng.
Marsekal Hadi mengapresiasi Lomba Tembak Piala Panglima TNI karena dianggap meningkatkan soliditas angkatan.