Kumpulan Berita
Massa aksi buruh dengan ciri khas merah kuning itu turut membawa replika 'tikus berdasi' yang identik dengan koruptor.
KRL dan Kereta Bandara tidak berhenti di Stasiun Sudirman dan BNI City karena adanya aksi May Day.
Ribuan buruh memperingati May Day atau Hari Buruh Internasional yang jatuh pada hari ini
Tak lama kemudian disusul flare berwarna merah, hijau, hingga biru, dari peserta aksi Partai Buruh.
Aksi unjuk rasa tersebut dalam rangka memperingati Hari Buruh Internasional atau May Day 2023.
Selanjutnya, rombongan berbaris pada sisi kiri Jalan Merdeka Selatan, mulai dari Halte IRTI sampai ke seberang Kantor Balai Kota.
Untuk update informasi perkembangan perjalanan Commuterline dan Kereta Bandara dapat melalui akun media sosial @commuterline
Terlihat Presiden Partai Buruh sekaligus Presiden KSPI, Said Iqbal berada di atas mobil komando.