Kumpulan Berita
Timnas Indonesia tampil apik di dua laga awal putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan mengimbangi Arab Saudi dan Australia.
Mees Hilgers mengungkapkan bahwa dirinya mulai mempertimbangkan betul-betul keputusannya bergabung ke Timnas Indonesia.
Apalagi, dia sudah melakukan proses naturalisasi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI).
Media Vietnam Akui Kualitas Timnas Indonesia Makin Mengerikan dengan Adanya Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.
Eliano Reijnders dan Mees Hilgers ditargetkan bisa didaftarkan ke AFC pada September 2024.
Timnas China akan menjamu Timnas Indonesia di matchday keempat Grup C Kualifikasi Pila Dunia 2026.
Mees Hilgers Segera Perkuat Timnas Indonesia karena Tengah Jalani Proses Naturalisasi saat Ini
FC Twente ditahan 1-1 oleh PE Zwolle