Kumpulan Berita

Menteri Kabinet Merah Putih


Nasional
23 October 2024

Puan Sebut Rapat di DPR Bareng Pemerintahan Prabowo Efektif Pekan Depan

Ketua DPR RI, Puan Maharani menyebut rapat-rapat di lembaganya bersama Pemerintah baru akan efektif dilakukan pada pekan depan.

Hot Issue
22 October 2024

Jadi Menko Infrastruktur, AHY Bakal Berguru ke Luhut

Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) akan menemui sejumlah Menteri senior di Kabinet sebelumnya.

Hot Issue
22 October 2024

Hari Pertama Kerja Bareng 3 Wamenkeu, Sri Mulyani: Kita Langsung Rapat

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menggelar rapat pimpinan pada hari pertama kerja bersama tiga Wakil Menterinya.

Hot Issue
22 October 2024

Target 100 Hari Kerja, Menteri UMKM Maman Abdurrahman Singgung BUMN

Menteri UMKM Maman Abdurrahman mengungkapkan prioritas dalam 100 hari ke depan

Nasional
21 October 2024

Usai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU

Usai dilantik menjadi anggota Kabinet Merah Putih, sebanyak empat menteri dari Nahdlatul Ulama (NU) datang ke gedung PBNU. Mereka meminta restu dan doa dari Rais Aam, KH Miftachul Akhyar, dan Katua Umum (Ketum) PBNU KH Yahya Cholil Staquf.

Hot Issue
21 October 2024

Target 100 Hari Bahlil di Kabinet Merah Putih, Bereskan Tumpang Tindih Izin

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia membeberkan target 100 hari yang akan dilakukannya dalam Kabinet Merah Putih.

Hot Issue
21 October 2024

3 Fokus Budi Arie Jadi Menteri Koperasi di 100 Hari Pertama

Menteri Koperasi Budi Arie Setiadi menetapkan tiga prioritas utama dalam 100 hari pertamanya menjabat.

Info Wisata
21 October 2024

5 Potret Widiyanti Putri Wardhana Menteri Pariwisata Baru, Akrab dengan Desainer hingga Brand Fesyen Dunia!

Widiyanti Putri Wardhana menjadi salah satu sosok menteri di Kabinet Merah Putih yang mencuri perhatian.