Kumpulan Berita

mimika


Nusantara
9 March 2020

Koramil Jila Papua Ditembak Kelompok Bersenjata

Markas Koramil Jila di Kabupaten Mimika, Papua ditembaki oleh kelompok bersenjata. Kabarnya ada yang tertembak.

Nusantara
Rabu 19 Februari 2020 21:54 WIB

Kunjungi Anak-Anak Kwamki Narama Mimika, Ini Pesan Karo Penmas Polri

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Raden Prabowo Argo Yuwono mengunjungi puluhan anak-anak Kwamki Narama, Kabupaten Mimika, Papua.

Nusantara
Rabu 19 Februari 2020 20:07 WIB

Panglima TNI: Saya Yakin Akan Banyak Jenderal Lahir dari Mimika

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto meyakini ke depan bakal banyak perwira tinggi militer maupun Polri lahir dari Mimika.

Nusantara
Rabu 19 Februari 2020 09:03 WIB

Markas Kogabwilhan III di Mimika Dibangun di Atas Lahan Hibah 75 Hektare

Lahan tersebut merupakan hibah dari suku di Mimika kepada negara melalui TNI.

Nusantara
21 August 2019

Kronologi Kericuhan di Mimika Papua, Bermula Aksi Unjuk Rasa Tolak Rasisme

Mulanya puluhan massa berkumpul di bundaran Tugu Perdamaian Timika Indah untuk menyampaikan orasi terkait tindakan rasisme.

Nusantara
3 August 2019

2 Tokoh Kelompok Hati Kudus Allah Jadi Tersangka Penyebaran Aliran Sesat di Papua

Selain menyebarluaskan aliran yang diduga sesat, keduanya juga disangka mengajarkan tata cara beribadah yang menyimpang.