Kumpulan Berita
Monica Kezia sempat muncul di daftar 40 nama yang berhasil masuk perempat final Miss World 2025.
Miss Thailand Opal Suchata Chuangsri dinobatkan sebagai Miss World 2025.
Gaun malam rancangan desainer dari Indonesia, Wiki Wu ini bukan sekadar busana kompetisi biasa.
Dari total 108 finalis yang berasal dari berbagai belahan dunia, perhatian kini tertuju pada satu nama dari Indonesia: Monica Kezia Sembiring.
Ajang bergengsi seperti 72nd Miss World tak hanya menjadi ajang unjuk kemampuan, tapi juga membuka peluang terjalinnya persahabatan antar peserta dari berbagai negara.
Monica Kezia, finalis Miss World Indonesia, kembali membagikan momen penuh haru dan syukur lewat akun Instagram pribadinya.
MISS Indonesia 2024 Monica Kezia Sembiring menorehkan prestasi di ajang Miss World ke-72.
Monica Kezia sukses membawa pulang piala Beauty With A Purpose (BWAP) wilayah Asia dan Oceania, yang merupakan salah satu program fast track di Miss World 2025.