Kumpulan Berita

Obesitas.


Health
11 September 2025

Angka Obesitas di Indonesia Naik, Ristra Clinic Luncurkan Program Penurunan Berat Badan

Ristra Clinic memperluas layanannya dengan menghadirkan Weight Loss Program sebuah program penurunan berat badan yang aman, nyaman, dan dipersonalisasi sesuai kebutuhan setiap individu.

Food
22 August 2025

5 Makanan Ampuh Cegah Perut Buncit dan Obesitas

Obesitas jadi perhatian serius. Cegah perut buncit yang jadi sumber penyakit dengan konsumsi 5 makanan sehat ini: gandum utuh, kacang-kacangan, sayuran hijau, yogurt, dan buah utuh. Kaya serat & nutrisi, ampuh jaga berat badan ideal!

Megapolitan
23 July 2025

62% ASN Jakarta Obesitas, Pramono: Ikuti Saya, Tukang Jalan dan Sepedaan!

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menanggapi serius laporan Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta yang menyebut 62 persen aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemprov DKI mengalami obesitas. Ia mendorong seluruh ASN meniru gaya hidup sehat yang ia jalani, mulai dari rajin berjalan kaki hingga bersepeda.

Sehat Terkini
12 July 2025

Ini Tanda-Tanda Tubuh Sudah Kena Overdosis Gula

Tanda-tanda tubuh sudah kena overdosis gula mulai dari mengalami kenaikan berat badan

Sehat Terkini
11 July 2025

Waspada! Obesitas Tingkatkan Risiko Kanker Empedu

Obesitas bisa menyebabkan berbagai risiko penyakit, salah satunya yang jarang diketahui ialah kanker empedu.

life
1 July 2025

Suka Minuman Manis? Hati-Hati Bisa Picu Stroke

Minuman manis berlebihan sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh karena dapat memicu terjadinya obesitas, diabetes bahkan stroke

Hidup Sehat
2 June 2025

3 Jenis Prosedur Bariatrik, Solusi Bedah untuk Penurunan Berat Badan Jangka Panjang

Menurunkan berat badan tentu bukan perkara mudah bagi sebagian orang.

Medical Checkup
26 May 2025

Kasus Obesitas Sentral Gen Alpha Meningkat, Ini Pemicu dan Cara Pencegahannya!

Kemenkes mengungkapkan kekhawatiran serius atas meningkatnya prevalensi obesitas sentral di kalangan anak-anak Indonesia.