Kumpulan Berita
Jumlah pasien positif virus korona atau Covid-19 bertambah 35 orang dibandingkan data Kamis kemarin, sehingga jadi 69 orang.
Pasien nomor 01 dan 03 RSPI Sulianti Saroso dinyatakan sembuh dari Covid-19 dan sore ini dipulangkan ke rumahnya.
Deretan RS ini memang tidak disebutkan lantaran berkaitan dengan etika yang ada.
Pasalnya, thermal gun hanya digunakan untuk mengukur suhu.
Juru bicara pemerintah khusus penanganan virus korona, Achmad Yurianto menanggapi pernyataan Gubernur Banten.
Pemerintah memastikan bahwa tiga pasien telah mengalami konversi negatif korona setelah mendapatkan perawatan.
Virus Korona sendiri, sudah tiga kali bermutasi menjasi SARS, MERS kemudian COVID-19.