Kumpulan Berita
Pasokan gas alam untuk Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Bangkanai di Kalimantan Tengah diperkuat.
Pembangunan Bendungan Bulango Ulu di Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo dipercepat.
PLN memastikan sistem kelistrikan Bali tetap stabil pasca banjir dengan mengoptimalkan operasional PLTDG Pesanggaran, PLTG Gilimanuk, dan PLTGU Pemaron. Prioritas utama adalah menjaga keandalan listrik untuk fasilitas vital dan masyarakat.
Pentingnya generasi muda mempersiapkan diri menghadapi perubahan besar di sektor energi, terutama dalam transisi menuju energi bersih
Gas bumi tetap menjadi komponen kunci dalam mendukung transisi energi nasional menuju target Net Zero Emission (NZE).
Ekosistem biomassa untuk pembangkit listrik diperkuat dengan skema pembiayaan untuk pemasok biomassa.
Transformasi energi dipercepat melalui pemanfaatan biomassa sebagai bahan bakar alternatif pembangkit listrik.
DPP SP PLN meminta penangguhan RUPTL 2025-2034 yang menargetkan penambahan 69,5 GW pembangkit listrik. Mereka menilai RUPTL lebih mengutamakan investor asing daripada PLN, bertentangan dengan konstitusi dan amanat Presiden untuk memberdayakan BUMN.