Kumpulan Berita
Gubernur Jakarta Pramono Anung menaytakan dirinya siap melanjutkan program DP rumah 0 Rupiah yang merupakan program mantan Gubernur Anies Baswedan.
Gubernur Jakarta, Pramono Anung buka suara perihal temuan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait keterlambatan proyek pembangunan sekolah dasar (SD) di Jakarta.
Gubernur Jakarta, Pramono Anung memilih untuk menyewa CCTV lantaran biaya perawatan atau maintenance lebih mahal apabila harus membeli yang baru.
Gubernur Jakarta, Pramono Anung resmi melantik 59 Pejabat Eselon II untuk mengisi jabatan wali kota, bupati, hingga kepala dinas di kalangan Pemprov Jakarta.
Plt Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jakarta, Sarjoko menyebut uji coba sekolah gratis akan dilaksanakan tahun ini pada tahun ajaran baru mendatang.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meminta Wali Kota, Bupati hingga tingkat Kelurahan agar pro-aktif menerima pendaftaran pasukan oranye atau PPSU dan PJLP lainnya.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jakarta bakal segera membuka lowongan untuk 1.000 personel Dinas Pemadam Kebakaran (damkar) Jakarta.
Pemprov DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta meniadakan kebijakan ganjil genap pada Jumat (18/4) besok. Hal itu bertepatan dengan peringatan Wafat Yesus Kristus atau Isa Almasih.