Kumpulan Berita

Petani.


Nasional
24 September 2025

Istana Terima Aspirasi Petani Janji Tuntaskan Sengketa Lahan

Istana melalui Wakil Menteri Sekretaris Negara (Wamensesneg) Juri Ardiantoro, menegaskan sesuai perintah Presiden Prabowo Subianto, pemerintah diminta untuk menerima aspirasi para petani, termasuk menuntaskan sengketa lahan yang masih menjadi isu utama.

Nasional
24 September 2025

Serap Aspirasi Petani, DPR Bakal Bentuk Pansus Konflik Agraria

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) bakal membentuk panitia khusus (pansus) penyelesaian konflik agraria. Selain itu, akan mendorong pemerintah membentuk badan pelaksana reforma agraria.

Hot Issue
24 September 2025

Hari Tani Nasional, Petani Ngeluh ke Mentan Harga Pupuk Subsidi Mahal

Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman membuka ruang dialog untuk menjawab aspirasi petani di Hari Tani Nasional, Rabu (24/9/2025). Dialog dilangsungkan di Kantor Pusat Kementerian Pertanian (Kementan).

Hot Issue
18 September 2025

Paket Ekonomi Pemerintah Jamin Stabilitas Pangan Nasional

Kebijakan Paket Ekonomi 2025 dinilai strategis dan berpihak pada petani serta ketahanan pangan nasional. Program bantuan pangan, replanting, insentif PPh UMKM, dan Koperasi Merah Putih diharapkan memperkuat ekonomi petani dan stabilitas pasokan pangan.

Nusantara
15 September 2025

Dampingi Panen Bawang, Legislator Partai Perindo Mesak Mbura Tegaskan Komitmen Sejahterakan Petani Kupang

Dia rutin turun ke sawah, kebun, hingga parit dan bendung untuk mendengar langsung aspirasi masyarakat.

Hot Issue
15 September 2025

Batu Bara Bisa untuk Tanah dan Tanaman Lewat Teknologi Hilirisasi

Inovasi Kalium Humat dari batu bara, hasil kolaborasi PTBA dan UGM, meningkatkan produktivitas pertanian hingga 30?n mengurangi penggunaan pupuk kimia sampai 50%. Petani merasakan peningkatan hasil panen dan kualitas beras.

Hot Issue
11 September 2025

Gula Rafinasi Bocor ke Pasar, Wamentan: Kita Tindak Tegas!

Wamentan Sudaryono geram atas kebocoran gula rafinasi ke pasar yang merugikan petani lokal. Pemerintah akan menindak tegas pedagang dan perusahaan yang terlibat, bahkan mengancam blacklist.

Hot Issue
3 September 2025

Komisi IV DPR Soroti Strategi Ketahanan Pangan Nasional

Komisi IV DPR RI menyoroti lemahnya strategi ketahanan pangan nasional oleh Kementan. Mereka menekankan pentingnya kebijakan konkret untuk kesejahteraan petani, keuntungan pedagang, dan harga beras terjangkau bagi konsumen. Penurunan luas panen dan stagnasi produktivitas padi juga menjadi perhatian.