Kumpulan Berita

Pilkada 2024


Nasional
Kamis 20 Februari 2025 12:40 WIB

Lantik 961 Kepala Daerah, Prabowo: Momen Bersejarah, Pertama Kali di Negara Kita

Presiden RI Prabowo Subianto resmi melantik 961 kepala daerah hasil Pilkada Serentak 2024 di Istana Kepresidenan Jakarta, pada hari ini Kamis, 20 Februari 2025.

Nasional
Kamis 20 Februari 2025 10:48 WIB

Lantik 961 Kepala Daerah, Prabowo: Mari Kita Mengabdi pada Rakyat

Presiden Prabowo Subianto resmi melantik 961 kepala daerah di Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (20/2/2025). Prabowo berpesan kepada Kepala Daerah untuk mengabdi kepada rakyat.

News
Kamis 20 Februari 2025 00:23 WIB

Silaturahmi ke Perindo, Wabup Kepahiang Terpilih Bahas Program Unggulan Kesejahteraan Masyarakat

Wakil Bupati terpilih Kepahiang Abdul Hafiz melakukan agenda silaturahmi ke Kantor DPP Partai Perindo pada Rabu (19/2/2025).

News
Rabu 19 Februari 2025 22:22 WIB

Wabup Terpilih Gustianto Janji Tingkatkan Taraf Hidup Masyarakat Seluma

Wakil Bupati Seluma Gustianto berjanji bakal meningkat taraf hidup masyarakat ketika dia memimpin nanti.

Megapolitan
Rabu 19 Februari 2025 21:28 WIB

Siap-Siap, Besok Ada Rekayasa Lalin saat Pelantikan Kepala Daerah di Istana Negara

Polda Metro Jaya menyiapkan skema pengamanan dan rekayasa lalu lintas saat pelantikan kepala daerah di Istana Negara, Jakarta, besok.

RCTI Channel
Senin 17 Februari 2025 13:37 WIB

Jelang Pelantikan, Ratusan Kepala Daerah Jalani Tes Kesehatan di Kemendagri

Menjelang pelantikan pada Kamis, 20 Februari 2025, ratusan kepala daerah terpilih hasil Pilkada 2024 menjalani tes kesehatan awal di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Jakarta Pusat.

Nasional
Minggu 16 Februari 2025 21:10 WIB
Nasional
Jum'at 14 Februari 2025 17:08 WIB

Breaking News! Prabowo Terbitkan Perpres, Kepala Daerah Dilantik 20 Februari 2025

Presiden Prabowo Subianto resmi meneken aturan pelantikan kepala daerah yang terpilih pada Pilkada 2024 baik yang bersengketa maupun tidak bersengketa di Mahkamah Konstitusi (MK) pada 20 Februari 2025.

Nusantara
Kamis 13 Februari 2025 18:22 WIB

Hasil Pilkada Boven Digoel Digugat ke MK, Tama Langkun: Buka Soal Hasil dan Duet PetroMas Telah Ikuti Aturan 

Diketahui pasangan PetroMas yang diusung Perindo digugat dalam Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 oleh pasangan Hengki Yaluwo dan Melkior Okaibob.