Kumpulan Berita

Pilkada 2024


Jatim
27 November 2024

3 Teroris Ikut Nyoblos di TPS Khusus Lapas Malang, Dijaga Ketat Aparat

Tiga narapidana teroris menggunakan hak suaranya pada Pilkada serentak 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) khusus Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Malang. Mereka menjadi bagian dari 2.573 pemilih di lokasi tersebut.

Hot Gossip
27 November 2024

El Rumi Nyaris Batal Nyoblos di Pilkada Jakarta karena Hal Sepele

El Rumi mengaku ketinggalan KTP yang menjadi syarat wajib untuk nyoblos di Pilkada 2024.

life
27 November 2024

Potret Kompaknya Keluarga Ayu Ting Ting Hadir Mencoblos di TPS 04 Depok, Anti Golput!

Keluarga Ayu Ting Ting antusias hadir di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 04 Sukmajaya, Depok, Jawa Barat pada Rabu, 27 November 2024.

Megapolitan
27 November 2024

Dharma Pongrekun Nyoblos Nomor Wahid

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun mengaku memilih keselamatan rakyat pada gelaran Pilkada 2024, dengan mencoblos nomor wahid.

Megapolitan
27 November 2024

Ridwan Kamil Nyoblos di Bandung, Jadi Rebutan Selfie Emak-Emak di TPS

Calon gubernur (cagub) Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil (RK) langsung menjadi sasaran emak-emak saat hendak menyoblos di TPS No 023 Ciumbuleuit, Bandung.

Nasional
27 November 2024

Ketua KPPS Dibacok Saat Pencoblosan Pilkada di TPS Bima

Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pilkada serentak tahun 2024 dibacok saat proses pencoblosan di TPS Desa Waduwani Kecamatan Woha Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Megapolitan
27 November 2024

Momen Warga Binaan Lapas Salemba Nyobos Pilkada 2024, Pakai Kaos Kami Yakin Bisa Berubah

Ribuan warga binaan menggunakan hak suaranya dalam Pilkada serentak 2024 di Lapas Kelas IIA Salemba, Jakarta Pusat, Rabu (27/11/2024).

Nasional
27 November 2024

Prabowo Pantau Quick Count Pilkada 2024 di Hambalang

Presiden RI Prabowo Subianto akan memantau hasil hitung cepat atau Quick Count usai mencoblos di TPS 08 Desa Bojong Koneng, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada hari ini Rabu (27/11/2024).