Kumpulan Berita
Jajaran Partai Perindo mendatangi kantor DPP PKB, Jakarta Pusat pada Rabu 24 Juli 2024. Agenda pertemuan ini dalam rangka membahas pilkada serentak November mendatang.
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menerima kunjungan elite Perindo di Kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Rabu (24/7/2024).
Jajaran elite Partai Perindo mendatangi markas Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) di Jalan Raden Saleh Raya, Kenari, Senen, Jakarta Pusat, pada Rabu (24/7/2024).
PKB dan PDIP akan bekerja sama di beberapa daerah dalam Pilkada 2024.
Syaikhu melantunkan pantun mengajak PKB berkoalisi.
Jika UU tidak sesuai dengan nilai-nilai pancasila maka bangsa ini akan terombang-ambing oleh kekuatan global.
Ini disampaikan Ketua Harian Gerindra dalam acara Harlah ke-26 PKB.
Angela tiba sekira pukul 19.36 WIB. Angela terlihat mengenakan kemeja putih berlogo partai Perindo tersebut.