Kumpulan Berita
Sebanyak 481 kepala daerah resmi dilantik Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Kamis (20/2) pagi. Pelantikan ini diwarnai kehadiran sejumlah figur publik dari dunia hiburan yang kini resmi menjabat sebagai pejabat daerah.
Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta terpilih, Pramono Anung dan Rano Karno, resmi dilantik di Istana Negara bersama 961 kepala daerah lainnya. Sebelum menjalani hari bersejarah ini, Rano mengawali pagi dengan sarapan nasi uduk, sementara Pramono memilih tiga butir telur dan secangkir kopi.
Hal ini imbas ditahannya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto oleh KPK.
Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta, Pramono Anung dan Rano Karno akan membawa harapan baru bagi warga Jakarta.
Gubernur Jakarta, Pramono Anung menyinggung soal gagasan 'Mobil Curhat' ala eks Calon Gubernur (Cagub) Jakarta, Ridwan Kamil alias (RK) saat sambutan di Rapat Paripurna bersama DPRD DKI Jakarta, Kamis (20/2/2025) siang.
Salah satu kepala daerah yang dilantik adalah Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Pramono Anung dan Rano Karno.
Gubernur Jakarta terpilih periode 2025-2030, Pramono Anung mengklaim setiap waktu berkomunikasi dengan mantan pendahulunya di Jakarta.
Gubernur Jakarta terpilih periode 2025-2030, Pramono Anung bakal membentuk staf khusus (Stafsus) yang akan terdiri dari kalangan profesional berjumlah tujuh orang, yang nantinya akan membantu kerja di Jakarta setelah dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto.