Kumpulan Berita
Puspadaya Perindo menegaskan keprihatinan mendalam atas kasus kekerasan terhadap asisten rumah tangga (ART) asal Sumba di Batam. Puspadaya Perindo mendesak kasus ini diusut tuntas tanpa kompromi sedikit pun.
Puspadaya Perindo menyatakan sikap tegas bahwa setiap korban kekerasan seksual, tanpa kecuali, harus dilindungi. Kekerasan seksual bukan hanya pelanggaran hukum, tapi kejahatan terhadap kemanusiaan.
Audiensi ini memperkenalkan secara langsung organisasi sayap yang baru diluncurkan Perindo.