Kumpulan Berita
IHSG ditutup menguat ke 8.025 setelah reshuffle kabinet jilid II oleh Presiden Prabowo Subianto. Sektor teknologi dan industri menjadi penopang utama indeks. Transaksi mencapai Rp18,10 triliun.
Presiden Prabowo kembali melakukan reshuffle kabinet. Erick Thohir digeser dari Menteri BUMN menjadi Menpora. Belum ada pengganti untuk posisi Menteri BUMN. Reshuffle juga melibatkan Mendiktisaintek dan pelantikan beberapa menteri lainnya.
Perombakan kali ini tidak hanya menyasar kursi menteri, tetapi juga pejabat tinggi di lingkup Istana dan lembaga pemerintah.
Erick Thohir sudah malang-melintang di dunia olahraga, mulai dari jadi anggota IOC, Presiden Inter Milan, hingga Ketum PSSI.
Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Afriansyah Noor sebagai Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/9/2025).
Ketua Umum PSSI Erick Thohir resmi ditunjuk presiden Prabowo Subianto sebagai Menpora RI.
Suasana reshuffle kabinet Presiden Prabowo Subianto kembali menyita perhatian publik. Salah satu tokoh yang dipanggil ke Istana, Nanik S Deyang, Wakil I Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan. Ia mengaku datang dalam kondisi tergesa-gesa setelah baru mendapat kabar mendadak dari pihak Istana.
Pria kelahiran Padang, 8 April 1949 ini, merupakan Abituren Akabri 1971 dari Korps Infanteri. Pangkat terakhirnya adalah Letnan Jenderal.