Kumpulan Berita
Namun, langkah tersebut adalah hak prerogatif Presiden Prabowo.
Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani mengaku belum ada informasi agenda reshuffle dari Presiden.
Kepada seluruh kader yang hadir, Bahlil menyampaikan bahwa reshuffle di internal partainya ini tidak berbeda jauh dengan reshuffle kabinet.
Proses Reshuffle ini dilaksanakan sekira 120 hari kerja Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Letnan Jenderal TNI (Purn.) Nugroho Sulistyo Budi sebagai Ketua Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (19/2/2025) sore.
Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Guru Besar Institut Teknologi Bandung (ITB) Prof Brian Yuliarto menjadi Menteri Pendidikan Tinggi
Marsekal Muda (Marsda), Mohammad Syafii tiba Istana Kepresidenan Jakarta di tengah kabar Presiden Prabowo Subianto akan melantik sejumlah pejabat, Rabu (19/2/2025) siang.
Muhammad Yusuf Ateh tiba di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (19/2/2025). Dia dikabarkan akan dilantik sebagai Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) oleh Presiden Prabowo Subianto.