Share

Kumpulan Berita

Sampah Plastik


Hot Issue
16 March 2019

Pria Ini Sulap Sampah Plastik Jadi Paving Block

Seperti di daerah lainnya, Kabupaten Raja Ampat juga dihadapkan dengan masalah sampah plastik, Limbah sampah plastik merupakan sumber masalah dan musuh bagi lingkungan, sebab limbah tersebut tidak dapat terurai dalam tanah.

Info Wisata
13 March 2019

Kurangi Limbah, Ibu-Ibu Bangun Rumah Botol Plastik yang Unik

Ibu-ibu ini punya ide yang menarik untuk mengurangi limbah plastik. Lihat keunikan rumah botol yang mereka ciptakan.

Hot Issue
7 March 2019

Sri Mulyani Siapkan Kebijakan Fiskal Kurangi Sampah Plastik

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menilai masalah plastik merupakan masalah yang serius untuk Indonesia. Karena itu, Sri Mulyani mendukung langkah untuk mengurangi ketergantungan plastik.

Hot Issue
Rabu 27 Februari 2019 13:15 WIB

Menko Luhut Soroti Generasi Kuntet dan Sampah

Persoalan sampah dan stunting menjadi persoalan yang terus disoroti pemerintah.

life
Jum'at 22 Februari 2019 17:00 WIB

Ramah Lingkungan, Ini Produk Alami yang Bisa Gantikan Plastik

Minum menggunakan sedotan dan kantong plastik mungkin akan mendapat kritik pedas, namun momok sebenarnya dari plastik

Hot Issue
Kamis 21 Februari 2019 18:01 WIB

Bangun Jalan Tol Pakai Sampah Plastik

Pemerintah saat ini sedang melakukan kampanye kepada masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan.

Hot Issue
Kamis 21 Februari 2019 14:25 WIB
Hot Issue
Kamis 21 Februari 2019 10:45 WIB

Menko Luhut Beberkan 5 Strategi Atasi Sampah Plastik

Strategi rencana nasional terkait sampah khususnya plastik di Indonesia yang masih menjadi sorotan dunia

Hot Issue
Kamis 21 Februari 2019 10:40 WIB

Menteri Luhut: Dunia Soroti Sampah di Sungai Citarum

Menko Maritim Luhut Panjaitan mengatakan bahwa, pihaknya sangat senang sekali ada gerakan bersih bersama pejabat di daerah-daerah.