Kumpulan Berita
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menargetkan fasilitas pengolahan sampah atau Refuse Derived Fuel (RDF) Plant Rorotan, Jakarta Utara, kembali beroperasi pada 22 Agustus 2025.
Sebelum saya jadi Wakil Gubernur, sebetulnya sudah juga terjadi rencana pembangunan ITF di 4 titik. Karena memang kalau ITF ini jauh lebih ideal, jangan dibuang di satu tempat
Berdasarkan catatan Kementerian PPN/Bappenas, timbulan e-waste nasional telah mencapai 2,1 juta ton pada 2023.
Presiden Prabowo Subianto menggelar rapat terbatas (ratas) bersama sejumlah menteri terkait di Istana Negara, Jakarta, Selasa (10/6/2025).
Fenomena ini rupanya bisa berkaitan dengan kondisi kejiwaan yang dikenal sebagai hoarding disorder atau gangguan menimbun.
Agus Harimurti Yudhoyono mengakui bahwa sampah masih menjadi masalah serius yang belum tertangani hingga saat ini.
Sampoerna University mengolah limbah plastik menjadi material jalan, sebagai bentuk komitmen terhadap penelitian
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) tengah mempersiapkan pembangunan fasilitas pengolahan sampah modern yang mampu mengolah hingga 1.000 ton sampah setiap harinya.