Kumpulan Berita
Ayuna mengalami malam paling traumatis dalam hidupnya saat Rafki tergeletak tak sadarkan diri akibat kecelakaan dan dilarikan ke rumah sakit.
Dengan restu keluarga, Elang berangkat menemui Maudy. Tak lama kemudian, Amira menerima kabar bahagia dari Elang dan Maudy dengan mengirim foto kebersamaan mereka.
Lala akhirnya melawan Hasbi dengan menamparnya di tengah pesta, lalu meninggalkannya.
Ketika Acara akikah Langit dan Senja, Damar terlihat murung. Amira akhirnya mengetahui bahwa saat di Jerman, Damar tak sengaja bertemu Maudy
Rindi mendapat pesan dari Axel bahwa dia terjebak di rumah Hasbi dan meminta untuk tidak telepon. Rindi panik dan memutuskan untuk mengabari Lala.
Andri menjalankan instruksi Shilla dengan memberikan helm dan pelampung rusak kepada Ayuna, lalu sengaja menjatuhkan diri ke arah Ayuna saat perahu menghantam batu hingga wanita itu jatuh dari perahu dan hanyut terbawa arus deras.
Syifa dinyatakan boleh pulang dari rumah sakit. Eliza berusaha akrab bermain dengan Syifa dan bersikap ramah kepada Lala di depan Syifa, termasuk meminta maaf atas sikapnya sebelumnya.
Di Malang, Rafki mencari siapa yang menggedor pintu kamar hotelnya saat mengobati Ayuna