Kumpulan Berita
Menteri Hak Asasi Manusia (HAM), Natalius Pigai buka suara terkait kasus penembakan yang menewaskan seorang pengacara di Bone, Sulawesi Selatan.
Titik lokasi banjir di Sulawesi Selatan (Sulsel) terus bertambah. Kondisi tersebut disebabkan intensitas hujan yang terus terjadi.
Cuaca ekstrem yang melanda hampir semua wilayah di Sulawesi Selatan (Sulsel) mengakibatkan jalur trans Sulawesi penghubung daerah lumpuh total akibat tertutup banjir
Seorang warga asal Dusun Mamea Desa Malimbu, Kecamatan Sabbang, Kabupaten Luwu Utara, tewas dimangsa ular piton. Warga pun bersusah payah membedah piton untuk mengeluarkan tubuh korban dari perut piton tersebut.
Angin kencang disertai hujan deras melanda Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan (Sulsel) mengakibatkan pohon beringin tumbang.