Kumpulan Berita
Kebakaran melanda sebuah tempat penyimpanan bahan bakar yang berlokasi di Jalan HR. Rasuna Said, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang. Akibat insiden tersebut, lima orang mengalami luka bakar.
Wanita paruh baya berinisial PR (49) ditemukan tewas dalam kamar penginapan di Jalan Empu Barada Raya, Bencongan, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Banten.
Seorang bocah berinisial AZA di Larangan, Kota Tangerang menjadi korban penganiayaan oleh pria inisial FER, yang merupakan ayah temannya sendiri. Penganiayaan itu dipicu gara-gara mainan.
Polsek Pasar Kemis menangkap dua orang mata elang (Matel) atau debt collector pada Sabtu 26 April 2025.
Heri melakukan hal itu untuk membersihkan feses atau kotoran korban yang keluar akibat dibunuh dengan cara keji oleh tersangka.
Polisi menangkap Heri Budiman, pelaku pembunuhan balita MA (4) di sebuah kontrakan di Kosambi, Kabupaten Tangerang, Tangerang, Banten.
Zain menerangkan, HB diketahui pria penyewa kontrakan sekaligus diduga sebagai pelaku penyebab kematian korban.
Polisi menyampaikan hasil autopsi balita MA (4) yang ditemukan tewas terbakar di dalam kontrakan di Kosambi, Kabupaten Tangerang.