Kumpulan Berita

Terorisme


Nasional
2 August 2024

Benarkah Simpatisan Jaringan Daulah Islamiyah hanya Tersebar di Pulau Jawa?

Sebelumnya, seorang terduga teroris berinisial M yang ditangkap Densus 88 Antiteror di Stasiun Balapan Solo.

Nasional
2 August 2024

8 Fakta Penangkapan Terduga Teroris di Kota Batu, Dipancing Keluar dengan Iuran 17-an

Tim Detasemen Khusus (Densus) anti teror Mabes Polri mengamankan terduga teroris di Kota Batu.

Jatim
1 August 2024

Lokasi Penangkapan Terduga Teroris di Kota Batu Hanya Berjarak 2 Km dari Polres

Lokasi penangkapan terduga teroris hanya berjarak tidak sampai dua kilometer dari Polres Batu dan Kantor DPRD Kota Batu.

Jatim
1 August 2024

Geledah Rumah Terduga Teroris di Kota Batu, Densus 88 Amankan Pembungkus Bom

Dari penggeledahan selama lima jam diperoleh beberapa barang bukti yang biasa digunakan membuat bom, di antaranya bahan kimia hingga pembungkus bom.

Nasional
1 August 2024

Ini Cara Ketua RT Pancing Keluar Terduga Teroris Malang, Bayar Iuran 17 Agustus

Ketua RT 1 RW 8 Desa Jeding, Kota Batu mengungkap, kepolisian sudah mengincar terduga teroris yang diamankan Tim Densus 88 Mabes Polri. Tiga terduga teroris yang diamankan ini disebut perangkat lingkungan

Jatim
1 August 2024

Teroris Diamankan di Kota Batu, Warga Sebut Penampilannya Berjenggot dan Bercadar

Ketiganya merupakan satu keluarga, terdiri dari kedua orangtua dan seorang anak laki-laki.

Jateng
1 August 2024

Teroris Bawa Bom Aktif Naik KA Gajayana Ditangkap Densus 88, Ini Kata KAI

Satu penumpang KA Gajayana di Stasiun Solo Balapan ditangkap Densus 88. Penumpang tersebut terduga teroris yang kedapatan membawa bom aktif.

Hot Issue
1 August 2024

1 Penumpang KA Gajayana Terduga Teroris Bawa Bom, Ini Penjelasan KAI

KAI membenarkan penangkapan satu penumpang KA Gajayana di Stasiun Solo Balapan yang ditangkap Densus 88 karena merupakan terduga teroris.