Kumpulan Berita
Tim join investigasi akhirnya menetapkan dua oknum TNI sebagai tersangka penembakan tiga anggota Polri, saat melakukan penggerebekan judi sabung ayam di Kampung Karang Manik
Penembakan yang diduga dilakukan oknum TNI terhadap 3 Anggota polisi dari Polsek Negara Batin, Way Kanan, Lampung, hingga meninggal dunia pada 17 Maret 2025 kemarin disesalkan banyak pihak.