Kumpulan Berita
Pada H-5 Lebaran 2025 atau Rabu (26/3/2025) malam, arus lalu lintas masih lancar sebagaimana hari-hari sebelumnya meski ada peningkatan jumlah pemudik.
Kecelakaan ini menyebabkan arus lalu lintas di sekitar lokasi kejadian tersendat.
Sebanyak 16 ribu lebih kendaraan telah melintasi Jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) pada H-6 Lebaran 2025 atau Selasa (25/3/2025) siang tadi.
Pada H-7 Lebaran 2025 malam ini, arus lalu lintas di Jalan Tol Cipali dan Jalur Pantura Jatibarang-Palimanan masih terpantau lancar dari pemudik.
Jalan Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) pada H-7 Lebaran 2025 pada Senin (24/3/2025) malam terpantau lancar.
Astra Infra memastikan kesiapan infrastruktur jalan, sarana dan prasarana yang akan digunakan arus mudik dan balik Lebaran 2025.
Astra Infra akan memberlakukan diskon tarif tol sebesar 20% selama musim mudik lebaran 2025. Diskon tarif tol berlaku untuk ruas Jalan Tol Tangerang - Merak.
Jalan Tol Cipali mengalami kerusakan serius di beberapa titik, dengan banyak lubang besar yang membahayakan pengendara. Kondisi jalan berlubang ini terpantau di beberapa titik, terutama di perbatasan wilayah Subang dan Indramayu, baik pada jalur cepat maupun lambat.