Kumpulan Berita
Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, menyatakan harapannya perang Rusia-Ukraina segera berakhir dalam waktu dekat.
Jerman akan membiayai paket senjata senilai 150 juta euro untuk Ukraina melalui inisiatif Prioritised Ukraine Requirements List (PURL).
Rusia berencana memproduksi 120.000 bom layang (glide bombs) murah namun berdaya hancur kuat tahun ini, kata seorang pejabat senior intelijen Ukraina.
Pemerintah Ukraina menyatakan lebih dari 1.400 warga dari negara-negara di Afrika bertempur untuk Rusia.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky, secara tegas meminta China menghentikan pasokan senjata dan tentara bayaran kepada Rusia.
Juru bicara Kremlin (Pemerintah Rusia), Dmitry Peskov, mengatakan informasi yang mengklaim Prancis berencana mengirim tentara ke Ukraina sebagai hal yang mengkhawatirkan.
Presiden Volodymyr Zelenskyy menegaskan Ukraina hanya akan mengakhiri perang dengan keterlibatan Amerika Serikat (AS).
Presiden Vladimir Putin memperingatkan, respons Rusia akan sangat serius dan sangat kuat, jika Ukraina menggunakan rudal Tomahawk dari Amerika Serikat.