Kumpulan Berita

universitas indonesia


Nasional
Jum'at 28 Februari 2025 11:37 WIB

Begini Alasan UI Belum Keluarkan Keputusan Resmi Soal Nasib Gelar Doktoral Bahlil Lahadalia 

Direktur Humas, Media, Pemerintah dan Internasional, Arie Afriansyah mengatakan bahwa sampai saat ini UI belum mengeluarkan keputusan resmi apapun terkait gelar Bahlil.

Kampus
Jum'at 28 Februari 2025 10:02 WIB

Gelar Doktor Bahlil Lahadalia Dicabut Rektor UI?

Keputusan terkait pencabutan atau tidak gelar Doktoral Bahlil di tangan Rektor UI Heri Hermansyah.

Kampus
Sabtu 22 Februari 2025 23:26 WIB

UI Gelar Wisuda 1.954 Wisudawan Sarjana dan Vokasi, 528 Raih Predikat Cum Laude

Universitas Indonesia (UI) menggelar wisuda untuk program Sarjana dan Vokasi.

Kampus
Jum'at 14 Februari 2025 14:33 WIB

Mobil Berbahan Bakar Hidrogen Buatan Mahasiswa Indonesia Raih Penghargaan di Qatar

Delapan mahasiswa UI berhasil meraih penghargaan dan meraih posisi satu dalam Shell Eco Marathon di Qatar.

Kampus
Senin 03 Februari 2025 17:21 WIB

Kembangkan SDM, BUMN Siap Serap Mahasiswa dan Lulusan UI

PT Kereta Api Indonesia (Persero) dan Universitas Indonesia (UI) menandatangani kerja sama dalam bidang sumber daya manusia.

Kampus
31 January 2025

Yuk, Kenali Bakat Anak Sejak Dini

Sebagai orangtua tentu terasa bahagia melihat si kecil bertumbuh kembang dengan baik. Si kecil semakin aktif, mandiri, dan menunjukkan rasa ingin tahu yang tinggi dengan banyak mencoba hal baru.

Kampus
13 January 2025

UI Resmikan World Terrorism Index

Research Center for Security and Violent Extremism (ReCURE) bersama Program Studi Kajian Terorisme SKSG UI.

Kampus
10 January 2025

Menko AHY Sampaikan Pesan Prabowo ke UI: Jika Indonesia Ingin Maju SDM Harus Dipersiapkan 

AHY menyampaikan pesan Presiden Prabowo Subianto ke civitas akademika Universitas Indonesia (UI) dalam momen peresmian Gedung Fakultas Ilmu Administrasi (FIA UI).