Kumpulan Berita
Pasien varian Mu diketahui merupakan imigran dari Meksiko, Amerika Serikat.
Banyak orang bertanya-tanya, lebih ganas covid-19 varian Mu atau Delta? Ini penjelasan pakar kesehatan.
Kami terus berkonsultasi dengan WHO untuk terus memperbarui informasi terkait varian Mu dan varian-varian lain.
Pemerintah terus mencegah persebaran covid-19 varian Mu dengan menjaga ketat pintu-pintu masuk.
Lalu apakah varian Mu ini sudah masuk dan mulai menyebar di Indonesia?
Jika sudah masuk maka akan bisa merusak capaian positif yang sudah didapatkan Indonesia sekarang.
Varian Mu dikabarkan memiliki kekebalan dari vaksin.
Wiku Adisasmito mengatakan bahwa varian ini sudah terdeteksi di beberapa negara.