Kumpulan Berita
Ia menambahkan, setelah narapidana tersebut melewati pemeriksaan maka akan langsung dipindahkan.
Varian omicron baru XBB pun dituding menjadi biang kerok kenaikan kasus Covid-19 di Indonesia.
Jumlah kasus Omicron sejauh ini dikonfirmasi sudah sebanyak 48 kasus.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkap sebesar 48% kasus varian Omicron XBB ditemukan di Batam.
Pemerintah mengantisipasi apabila terjadi lonjakan kasus seiring mulai meningkatnya kasus COVID-19 subvarian XBB dan BQ.1.
Gejala ringan memang tidak disebutkan secara rinci. Namun lebih dipastikan lebih ringan dari varian BA.4 dan BA.5.