Dari data terbaru yang diumumkan, pasien positif virus corona atau Covid-19 di Indonesia kembali bertambah sebanyak 4.071 orang per hari ini. Sehingga totalnya menjadi 252.923.
Sementara jumlah pasien sembuh mengalami penambahan sebanyak 3.501 orang, sehingga totalnya menjadi 184.298 orang. Untuk pasien meninggal dunia juga bertambah sebanyak 160 orang, sehingga totalnya menjadi 9.837 orang
Follow Berita Okezone di Google News
(dwk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow








