Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

Sejak Zaman Kolonial, Gus Menteri Ungkap Sejarah Awal Mula Transmigrasi di Nusantara

Agregasi Sindonews.com, Jurnalis · Senin 13 Desember 2021 19:14 WIB
https: img.okezone.com content 2021 12 13 620 2516439 sejak-zaman-kolonial-gus-menteri-ungkap-sejarah-awal-mula-transmigrasi-di-nusantara-IrvwSs9ZvF.jpg Mendes PDTT Abdul Halim Iskandar/ Kemendes
A A A

Dia menjelaskan, revitalisasi kawasan transmigrasi telah menjadi prioritas rencana pembangunan jangka menengah nasitonal. Menurutnya, ada 52 kawasan transmigrasi yang ditetapkan sebagai prioritas nasional, dan 100 kawasan transmigrasi yang menjadi target prioritas Kemendes PDTT.

"Revitalisasi kawasan transmigrasi ini untuk kian menyejahterakan para transmigran. Selain itu revitalisasi ini juga harus memberikan dampak positif bagi wilayah di sekitar Kawasan transmigran, karena pertumbuhan ekonomi di kawasan transmigrasi harus selaras dengan pertumbuhan ekonomi di desa-desa sekitarnya," tutupnya.

Follow Berita Okezone di Google News

(fmi)

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini