Kumpulan Berita

Impor RI.


Hot Issue
14 November 2025

Purbaya Heran Harga Barang Impor Rp117 Ribu, Dijual Rp50 Juta 

Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menemukan indikasi praktik underinvoicing yang merugikan penerimaan negara saat melakukan kunjungan kerja ke Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Pabean (KPPBCTMP) Tanjung Perak dan Kantor Balai Laboratorium Bea dan Cukai (KBLBC) Kelas II Surabaya pada Selasa 11 November 2025.

Hot Issue
3 November 2025

Nilai Impor RI Tembus USD176,32 Miliar, Naik 2,62%

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai impor sepanjang Januari hingga September 2025 sebesar USD176,32 miliar.

Hot Issue
27 October 2025

Sikat Importir Pakaian Bekas, Purbaya: Pelaku Dilarang Impor Seumur Hidup!

Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan pemerintah akan mengambil langkah tegas untuk memberantas praktik impor ilegal pakaian bekas atau thrifting yang masih marak di pasaran.

Hot Issue
5 September 2025

Diminta Evaluasi Kebijakan Impor, Ini Penjelasan Kemendag

Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyebut bahwa masukan untuk mengevaluasi kebijakan impor yang tertuang dalam Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 16 sampai 24 Tahun 2025 harus melewati beberapa tahapan.

Hot Issue
1 August 2025

Impor Indonesia Tembus USD20,31 Miliar di Juni 2025, Naik 5,25 Persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai impor sepanjang Januari hingga Juni 2025 sebesar USD115,94 miliar. Angka ini naik sebesar 5,25 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Hot Issue
24 July 2025

Menko Airlangga Buka Suara soal Kesepakatan Dagang RI-AS Data Pribadi Diserahkan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menegaskan kesepakatan dalam pertukaran data dengan Amerika Serikat (AS) akan tetap mengacu pada aturan dan kedaulatan hukum nasional.

Hot Issue
24 July 2025

RI Ajukan Kelapa Sawit, Kakao hingga Kopi untuk Tarif Impor di Bawah 19 Persen ke AS

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menyatakan Indonesia telah mengajukan beberapa komoditas untuk mendapatkan tarif impor di bawah 19 persen dari Amerika Serikat.

Hot Issue
23 July 2025

Ini Kesepakatan Dagang AS dan Indonesia, Data Pribadi Diserahkan

Indonesia dan Amerika Serikat (AS) telah mencapai kesepakatan besar dalam bidang perdagangan yang diumumkan pada Selasa, 22 Juli 2025.