Kumpulan Berita

Lapas Sukamiskin


Jabar
18 August 2025

Usai Bebas Bersayarat, Setnov Wajib Lapor Setiap Bulan ke Bapas Bandung

Mantan Ketua DPR RI, Setya Novanto (Setnov) wajib lapor ke Badan Pemasyarakatan (Bapas) hingga 1 April 2029. Jika selama masa bebas bersyarat tak melakukan pelanggaran, terpidana kasus korupsi E-KTP itu bakal bebas murni pada 2029.

Nasional
17 August 2025

Ini Penampakan Setya Novanto Bebas Bersyarat dari Lapas Sukamiskin

Mantan Ketua DPR RI, Setya Novanto bebas dari Lapas Sukamiskin setelah mendapatkan bebas bersyarat pada Sabtu (16/8/2025) kemarin. Begini penampakannya saat bebas dari Lapas Sukamiskin, Kota Bandung.

Jabar
17 August 2024

310 Napi Lapas Sukamiskin Bandung Dapat Remisi HUT Ke-79 RI, Dua Koruptor Bebas

Sebanyak 310 napi umum dan korupsi di Lapas Sukamiskin Bandung mendapat remisi umum I dan umum II HUT ke-79 Kemerdekaan RI, Sabtu (17/8/2024).

Nasional
18 April 2024

Satu Terpidana Suap di MA Dijebloskan ke Penjara Sukamiskin

Prasetio dijebloskan ke Lapas Klas I Sukamikin untuk menjalani pidana penjara selama 7 tahun dikurangi masa penahanan.

 

 

Nasional
6 April 2024

KPK Eksekusi 10 Terpidana Korupsi di Kementerian ESDM ke Lapas Sukamiskin

Eksekusi dilakukan berdasarkan putusan Majelis Hakim Pengadilan Tipikor pada PN Jakarta Pusat yang berkekuatan hukum tetap.

Nasional
1 March 2024

Eks Menpora Imam Nahrawi Bebas Bersyarat dari Lapas Sukamiskin

Bebas bersyarat, Imam Nahrawi dikenakan wajib lapor. 

Nasional
Selasa 20 Februari 2024 10:34 WIB

Kalapas Sukamiskin Akui Mardani Maming Terbang ke Banjarmasin, Ini Penampakannya

Wachid mengatakan, mantan Bupati Tanah Bambu, Kalimantan Selatan tersebut bakal segera kembali ke Lapas Sukamiskin.

Jabar
Rabu 14 Februari 2024 16:31 WIB

Anies Baswedan - Gus Imin Unggul di Lapas Sukamiskin

Pasangan Anies-Muhaimin (AMIN) menang di Lapas Sukamiskin Bandung dengan perolehan 150 suara dari dua TPS yang didirikan.