Kumpulan Berita

AS.


International
23 January 2026

Bocah 5 Tahun Ikut Ditahan Imigrasi AS, Disebut Dijadikan ‘Umpan’

Seorang bocah laki-laki berusia 5 tahun di Minnesota ikut dibawa agen federal Amerika Serikat ke pusat penahanan imigrasi di Texas bersama ayahnya. Insiden ini memicu kritik keras dari pejabat sekolah dan komunitas setempat, yang menyebut anak tersebut digunakan sebagai ?? umpan” dalam operasi penangkapan.

International
23 January 2026

Usai Pertemuan Putin dan Utusan AS, Rusia Peringatkan Perdamaian Ukraina Tak Bisa Instan

Rusia, Ukraina, dan Amerika Serikat dijadwalkan menggelar pembicaraan keamanan di Abu Dhabi pada Jumat mendatang. Namun, Moskow menegaskan bahwa perdamaian yang langgeng tidak akan tercapai tanpa penyelesaian persoalan wilayah.

Hot Issue
5 January 2026

Terungkap! Segini Cadangan Minyak Venezuela yang Diincar Trump, Terbesar di Dunia

Mengungkap cadangan minyak Venezuela yang diincar Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Venezuela memiliki 303 miliar barel.

Hot Issue
4 January 2026

Trump Ambil Alih Minyak Venezuela, Punya Cadangan Terbesar di Dunia

Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyatakan Amerika Serikat (AS) telah mengambil alih cadangan minyak Venezuela. Langkah itu mencakup perekrutan perusahaan-perusahaan AS untuk menginvestasikan miliaran dolar guna memulihkan industri minyak negara tersebut yang kini hancur.

Nasional
4 January 2026

Indonesia Serukan AS dan Venezuela Selesaikan Konflik Secara Damai

Indonesia menyerukan agar Amerika Serikat (AS) dan Venezuela mengedepankan penyelesaian konflik secara damai melalui langkah-langkah de-eskalasi dan dialog.

Hot Issue
3 November 2025

AS Kembalikan Udang RI Capai 152 Juta Ton

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat lonjakan re-impor udang dari Amerika Serikat (AS) pada September 2025. Jumlah re-impor ini terjadi di tengah isu temuan cemaran radioaktif Cesium-137 (Cs-137) pada produk udang beku Indonesia yang sebelumnya diekspor ke AS.

Hot Issue
12 October 2025

6 Fakta Trump Serang China, Tensi Perang Dagang Memanas

Trump kembali menyerang China dengan menaikkan tarif 100?n membatasi ekspor suku cadang Boeing. Tindakan ini memicu kekhawatiran perang dagang baru dan berdampak pada pasar saham global dan industri teknologi.

International
10 October 2025

AS Kerahkan 200 Tentara ke Israel untuk Dukung Gencatan Senjata di Gaza

Amerika Serikat (AS) mengerahkan sekitar 200 tentara ke Israel untuk membantu mendukung, dan memantau kesepakatan gencatan senjata yang tengah berlangsung di kawasan tersebut.