Kumpulan Berita
Tempe, makanan fermentasi khas Indonesia, kini tengah dikembangkan menjadi superfood dengan nilai gizi dan kandungan bioaktif yang lebih tinggi.
Penyanyi Vidi Aldiano masih berjuang melawan penyakit kanker ginjal yang dideritanya. Pelantun Nuansa Bening ini mengungkap dirinya genap memasuki tahun ke-6 mengidap penyakit kanker tersebut.
Bayam dikenal sebagai sayuran hijau lezat yang mudah diolah dan banyak disukai orang. Selain rasanya yang ringan, bayam juga menyimpan segudang manfaat kesehatan. Tak heran, bayam disebut sebagai salah satu sayuran paling bergizi.
Banyak yang mengira kanker payudara hanya bisa menyerang wanita. Nyatanya, pria pun bisa mengalami kanker payudara meskipun kasusnya jarang ditemukan.
Raja Charles III baru saja menyampaikan kabar terkini terkait perawatan kanker yang tengah ia jalani. Dalam wawancaranya dengan BBC, Raja Charles III menyatakan bahwa intensitas perawatan kankernya kemungkinan akan dikurangi pada awal tahun depan.
Ibunda Raisa, Ria Mariaty, menangis saat dibuatkan lagu oleh anaknya. Terlebih setelah Raisa menyanyikan sebelum lagu itu dirilis ke publik.
Raisa tengah berduka lantaran sang Bunda harus berpulang setelah melawan penyakit kanker paru yang diderita sang Ibu. Kendati demikian, Raisa tampak berusaha tegar.
Konsultan Bedah Kolorektal Hospital Picaso Malaysia, Dokter Luqman Mazlan, pernah menangani kasus kanker kolorektal pada pasien berusia 20 tahun. Seperti apa kisahnya?