Kumpulan Berita

LPS.


Hot Issue
28 January 2026

Masih 15,3 Juta Penduduk Usia Produktif Belum Punya Rekening Bank

Kondisi ini menjadi salah satu fokus LPS bersama Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) pada 2026.

Hot Issue
27 January 2026

KSSK: Stabilitas Sistem Keuangan Terjaga di Tengah Gejolak Global, Ekonomi Diprediksi Naik 5,4 Persen di 2026

Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menyatakan bahwa stabilitas sistem keuangan Indonesia pada kuartal IV tahun 2025 tetap dalam kondisi terjaga. Capaian ini merupakan hasil dari koordinasi yang erat antara otoritas fiskal, moneter, dan sektor keuangan dalam menghadapi volatilitas pasar global yang meningkat di awal tahun 2026.

Hot Issue
23 January 2026

BI, OJK dan LPS Temui Purbaya Bahas Rupiah hingga Kondisi Ekonomi Indonesia

Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menggelar rapat koordinasi reguler di Kantor Kementerian Keuangan, Jakarta Pusat, Jumat (23/1/2026).

Hot Issue
22 January 2026

LPS Tahan Suku Bunga Penjaminan 3,5 Persen di Januari 2026

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) memutuskan untuk mempertahankan tingkat bunga penjaminan (TBP) sebesar 3,50 persen.

Hot Issue
19 January 2026

LPS Tunda Pengumuman Bunga Penjaminan, Anggito: Tunggu BI Dulu, Kualat Nanti

Penundaan dilakukan untuk menyelaraskan kebijakan dengan hasil Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia.

Hot Issue
8 January 2026

OJK Cabut Izin BPR Suliki Gunung Mas, Jumlah Bank Bangkrut Bertambah Lagi

Keputusan ini tertuang dalam Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-1/D.03/2026 tanggal 7 Januari 2026.

Hot Issue
7 December 2025

Jumlah Rekening yang Dijamin LPS Turun Hampir 5 Juta Efek Dormant

Jumlah rekening simpanan yang dijamin oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) mencatatkan penurunan signifikan.

Smart Money
7 December 2025

LPS Siap Berlakukan Polis Asuransi 2027, Batas Penjaminan hingga Rp700 Juta

LPS meyakini Program Penjaminan Polis (PPP) akan menjadi katalis utama kebangkitan industri asuransi di Indonesia. Berlaku 2027.